Tahu Bulat 2 Versi.
Kamu dapat memasak Tahu Bulat 2 Versi dengan 9 bumbu dan 3 langkah langkah. Langsung saja cara membuat Tahu Bulat 2 Versi.
Bahan dan Bumbu Tahu Bulat 2 Versi
- Siapkan 2 kotak besar of tahu (sekitar 150gr).
- Ini 1 butir of telur.
- Kamu perlu 2 sdt of maizena.
- Kamu perlu 1 sdt of bawang putih bubuk.
- Ini 1/2 sdt of kaldu sayur.
- Kamu perlu 1/2 sdt of garam (sesuai selera).
- Kamu perlu 1/2 sdt of lada hitam.
- Ini 1/2 sdt of baking powder.
- Ini of Minyak untuk menggoreng.
Tahu Bulat 2 Versi langkah demi langkah
- Cuci tahu, haluskan, taruh dalam kain/saputangan, peras sampai benar-benar tinggal ampasnya..
- Lalu masukkan semua bahan kecuali maizena. (Disini beda versinya) Bagi 2 adonan: sisihkan 1 adonan sedangkan tambah maizena ke adonan yang 2. Bulat-bulat adonan sesuai selera (untuk adonan yang pakai maizena saya taburi paprika bubuk cuma sebagai tanda 😁😁). Taruh di tempat beralas tissu atau kertas agar air yang masih ada juga terserap..
- Panaskan minyak tapi jangan terlalu panas, kemudian kecilkan api menjadi sedang, goreng tahu sambil diaduk-aduk terus. Nah disini, tahu bisa mengembang (kalau minyak terlalu panas akan cepat matang dipermukaan saja, tidak bisa mengembang) Goreng hingga kecoklatan. Angkat tiriskan. Kelihatan kan bedanya, kalau yang pakai maizena lebih mengembang dan kopong, juga tekstur tahu didalamnya agak keras jika dimakan sedangkan tanpa maizena permukaan agak kasar. Selamat mencoba.....